Home » , , » (Review) +1, Love and Party in Time
Rabu
16 Oktober 2013

(Review) +1, Love and Party in Time

Ga tiap hari lo bisa nonton film teenagers' party yang ada CLBK-nya dan dikemas dalam tema parallel world. Temanya emang udah biasa, tapi eksekusi-nya WOW. Kalo lo pernah nonton Donnie Darko, nah kaya gitu deh. Bedanya ide cerita di Denny Darko is far more complicated. Sementara di film ini lo ga perlu tau kenapa begini dan kenapa begitu, lo cukup tau aja benang merahnya -which is LOVE, of course- . Harusnya dengan topik yang semenarik itu, bisa digali sedikit lebih dalem lah. Good theme, good premise, too mediocre story. Tapi secara garis besar, ini film yang gw rekomen buat lo yang suka nonton film yang sedikit 'mikir' dan penyuka sci-fi. Dan kalo umur lo udah 18 tahun. 

Poin : 3 dari 5

0 komentar:

Posting Komentar

47 Ronin, Do We Really Need A Bule Samurai?

Jujur, gw ga ngeliat preview atau review apapun sebelum nonton film ini. Jadi dengan ekspekta...

(Review) +1, Love and Party in Time

Ga tiap hari lo bisa nonton film teenagers' party yang ada CLBK-nya dan dikemas dalam tema ...

(Review) The Internship, Tua-Tua Magang

Comedy-romantic couple of brotherhood is back! Kali ini mereka bakal menjelajahi kantor pusat Go...

(Review) The Human Centipede II, Don't Mess With A Psychopath

Tom Six membalaskan dendam film pertamanya (yang keliatannya dibuat untuk anak baik-baik) dengan...

(Review) Man of Thai Chi, Petarung Berponi Nanggung

Kita biasa ngeliat film barat yang di sutradarai orang asia. Kaya The Conjuring. Gimana dengan f...

(Review) All About My Wife, Suami Yang Cinta Dengan Kesepian

Gimana rasanya kalo lo (cowok) punya istri yang suka ngomel, cerewet, tapi perhatiannya se...

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Junior Moviegoer - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger